Sebelumnya apakah anda sudah mengetahui surat keterangan usaha itu? Surat ini sering digunakan untuk kelengkapan kelengkapan masyarakat untuk mengajukan pinjaman atau kredit di Bank untuk mengembangkan usaha.
Dimana kita membuat Surat Keterangan Usaha (SKU) untuk membuat SKU datangilah kantor-kantor Desa di desa masing-masing apa saja syaratnya.
Syarat membuat surat keterangan usaha.
1. KTP
2. Jenis usaha yang dijalankan
Berikut contoh surat keterangan usaha
KOP SURAT
SURAT KETERANGAN USAHA
NOMOR : 470/ xxx /SKU/08.2007/IV/2020
Yang bertanda tangan di bawah ini selaku Kepala Pekon Pandansari, Kecamatan Sukoharjo, Kabupaten Pringsewu dengan ini menerangkan bahwa :
Nama Lengkap : xxxxxxxxxxxxxx
Tempat, Tanggal Lahir : xxxxxxxxxxxxxx
No. KTP : xxxxxxxxxxxxxx
Agama : Islam
Setatus Perkawinan : Kawin
Pekerjaan : Wiraswasta
Alamat : xxxxxxxxxxxxxx
Nama yang tersebut di atas adalah benar penduduk yang berdomisili di Pekon Pandansari, RT.00 RW.00, Kec. Sukoharjo, Kab. Pringsewu. Berdasarkan pengamatan kami bahwa orang yang bersangkutan adalah benar memiliki usaha Pedagang di wilayah Pekon Pandansari. Demikian Surat Keterangan Usaha ini dibuat untuk dapat dipergunakan sebagaimana mestinya.
Pandansari, 1 April 2020
Kepala Pekon Pandansari
xxxxxxxxxxx
Silahkan Download Surat Keterangan Usaha link dibawah ini.
Out Of Topic Show Konversi KodeHide Konversi Kode Show EmoticonHide Emoticon